Cara Blok ip dan mac address di mikrotik

Cara Blok ip dan mac address di mikrotik

hari ini coba-coba oprek mikrotik lagi dan kebetulan kami mau membagikan sedikit ilmu tentang mikrotik pada artikel kali ini . mungkin ilmunya sudah banyak yang share. tapi pasti anda yang berkunjung di blog ini ada yang belum pernah membaca atau mempelajari tentang mikrotik , jadi silakan di baca mungkin saja anda tertarik untuk mempelajari lebih dalam lagi .

kita kali ini akan belajar cara Blok ip address dan mac address di mikrotik , jadi nantinya client yang di blok ip address ataupun mac address akan tidak bisa mengakses jaringan local dan internet. langsung saja .

·  Cara Blok IP Address
1. Login ke mikrotik
2. Masuk ke IP - Firewall
3. pada Filter Rules
Klik Add(+)
4. pada Tap Menu General
Chain = Forward
Src Address = IP yang ingin di blok
5. pada Tap Menu Action
Action = Drop
6. OK, Silakan TEST
Hasil Output pada client , ketika di ping ke jaringan akan RTO ( Request Time Out )

 Gambar pada No. 2
Gambar pada No. 3

Gambar pada No. 4



 Cara Blok Mac Address
1. Login ke mikrotik
2. Masuk ke IP - Firewall
3. pada Filter Rules
Klik Add(+)
4. pada Tap Menu General
Chain = Forward
5. pada Tap menu  Advanced
Src Mac Address = isi Mac Address Client yang ingin di blok
6. pada Tap Menu Action
Action = drop
7. OK, Silakan TEST
Hasil Output pada client , ketika di ping ke jaringan akan RTO ( Request Time Out )

 Gambar pada No. 2

Gambar pada No. 3

Gambar pada No. 4

Gambar pada No. 5

Gambar pada No. 6


Hasil Output pada dua cara blok di atas:
 Sekian artikel ini kami sampaikan , semoga bermanfaat keep calm and stay away from drugs


EmoticonEmoticon